Bhabinkamtibmas Menala Hadiri Bimtek Kader Siaga Kesehatan Hewan Tahun 2023

    Bhabinkamtibmas Menala Hadiri Bimtek Kader Siaga Kesehatan Hewan Tahun 2023

    Sumbawa Barat NTB - Bhabinkamtibmas Kelurahan Menala AIPDA I Gusti Lanang Putra Adnyana yang merupakan anggota Polsek Taliwang Resor Sumbawa Barat menghadiri Bimbingan Teknis (Bimtek) Kader Siaga Kesehatan Hewan Tahun 2023 pada Hari Rabu, (13/12/2023), Pukul 09.00 Wita s/d Selesai bertempat di Room Kedai Sawah Taliwang Kabupaten Sumbawa Barat.

    " Dalam giat tersebut Dinas Pertanian Kabupaten Sumbawa Barat sebagai pelaksana kegiatan dengan sasaran kepada peserta Bimtek, " Kata Kapolres Sumbawa Barat AKBP Yasmara Harahap S.I.K melalui Kasi Humas IPDA Edi Sobandi Adireja, S.Sos kepada media ini.

    Lanjut kasi humas dalam bimtek tersebut di ikuti oleh sebanyak 37 orang peserta yang terdiri dari Kader Keswan Taliwang, Kader Siaga Rabies Taliwang, Babinsa dan Bhabinkamtibmas, Perwakilan dari Desa dan Kelurahan.

    Ia menjelaskan Kegiatan Bimtek ini akan di laksanakan selama 3 hari dari tanggal 13 s/d 15 Desember 2023.

    "Dengan kegiatan Bimtek ini semoga bisa memberikan pemahaman kepada para kader dan masyarakat, " pungkasnya.(Adb)

    ntb
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Nataru, Polsek Brang Rea Sosialisasi...

    Artikel Berikutnya

    Sinergitas TNI Polri Dalam Menciptakan Kamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Presiden Jokowi Jamu Santap Malam Para Pemimpin dan Delegasi KTT WWF Ke-10 di GWK
    Dekat di Hati Masyarakat, Satgas Yonif 115/ML Membina Kemampuan Bola Voli Masyarakat Kampung Yambi
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacara Pembukaan Kemah Bakti dan Sosialisasi Krida Saka Dirgantara

    Ikuti Kami